Surya Paloh Soal Demokrasi: Jangan Campur Aduk Hak Keluarga dan Publik

- Reporter

Senin, 29 Januari 2024 - 00:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anies Baswedang (kelima dari kanan) menghadiri kampanye akbar Partai Nasdem di Bandung, Jawa Barat, Minggu (28/1). Foto: Timnas AMIN

i

Anies Baswedang (kelima dari kanan) menghadiri kampanye akbar Partai Nasdem di Bandung, Jawa Barat, Minggu (28/1). Foto: Timnas AMIN

INTIMES.co.id  – Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh menyinggung soal pentingnya menjaga demokrasi. Surya berharap seluruh demokrasi tak dirusak dengan mencampuradukkan urusan keluarga dan masyarakat.

Hal tersebut disampaikan Surya saat kampanye akbar Partai Nasdem di Bandung, Jawa Barat, Minggu (28/1). Ia mengatakan Nasdem akan memperjuangan proses tata negara yang berkualitas.

“Kita tidak boleh mencampuradukkan antara hak pribadi, keluarga, dengan hak-hak publik,” kata Surya disiarkan dalam Metro TV.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia mengatakan para pemimpin Indonesia sebelumnya telah memberikan gagasan kebangsaan berupa republik. Menurutnya, para pendahulu bangsa telah menempatkan bentuk negara yang sesuai dengan saat ini. Oleh sebab itu, ia meminta semua pihak menjaga komitmen terhadap demokrasi.  “Aturan perjalanan kehidupan kebangsaan kita adalah tetap berlandaskan model dan sistem demokrasi,” katanya.

Ia juga berharap setiap pemilihan umum yang dijalani akan membuat proses tata negara di Indonesia semakin berkualitas. Hal yang juga menurutnya penting adalah menjaga persatuan. “Penghormatan kepada persatuan jauh lebih penting dari pemilu itu sendiri,” katanya.

Calon presiden nomor urut 1 Anies Baswedan juga sempat berpidato dalam kampanye tersebut. Anies sempat memberikan pujian kepada Surya Paloh dan Nasdem karena membawakan narasi perubahan. “Langkah ini sangat berani di masanya,” kata Anies

Follow WhatsApp Channel intimes.co.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Tinjauan Box Culivert Rusak Akibat Hujan, Daffa Maulan Sohibi Respon Cepat
Abdul Rachman Mendaftar sebagai Calon Ketua DPD PAN Abdya untuk Periode 2025-203
Daffa Maulana Sohibi Legislator Basel Laksanakan Reses Perdana Serap Aspirasi Rakyat
Bustami-Fadhil Rahmi Tak Akan Gugat Hasil Pilgub Aceh ke MK
Pilkada Sabang 2024: Zulkifli Suradji Raih Kemenangan Dramatis dengan Selisih 116 Suara
Illiza-Afdhal Menangi Pilkada Banda Aceh, Raih 41,2 Persen Suara
Safaruddin-Zaman Akli Menang Telak dalam Pilkada Abdya 2024
Hasil Pleno KIP Abdya: Safaruddin-Zaman Akli Raih Suara Terbanyak

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 10:13 WIB

Tinjauan Box Culivert Rusak Akibat Hujan, Daffa Maulan Sohibi Respon Cepat

Senin, 17 Maret 2025 - 21:52 WIB

Abdul Rachman Mendaftar sebagai Calon Ketua DPD PAN Abdya untuk Periode 2025-203

Selasa, 31 Desember 2024 - 19:37 WIB

Daffa Maulana Sohibi Legislator Basel Laksanakan Reses Perdana Serap Aspirasi Rakyat

Rabu, 11 Desember 2024 - 23:15 WIB

Bustami-Fadhil Rahmi Tak Akan Gugat Hasil Pilgub Aceh ke MK

Minggu, 8 Desember 2024 - 22:06 WIB

Pilkada Sabang 2024: Zulkifli Suradji Raih Kemenangan Dramatis dengan Selisih 116 Suara

Berita Terbaru

Daerah

FOZ Sumut Bahas Sinergi Layanan Ambulance dengan Dinkes

Selasa, 6 Mei 2025 - 22:22 WIB

Musyawarah Besar (Mubes) Ikatan Masyarakat Aceh Barat Daya (Ikamabdya) di Banda Aceh. Foto: Ist

Daerah

Zalsufran Kembali Pimpin Ikamabdya Periode 2025-2030

Sabtu, 3 Mei 2025 - 13:16 WIB

Exit mobile version