Safaruddin dinilai layak masuk Bursa Calon Gubernur atau Wagub Aceh

- Reporter

Kamis, 14 Maret 2024 - 23:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Safaruddin Serahkan Bantuan Untuk Warga Babahrot Korban Kebakaran Rumah. Foto: Ist

i

Safaruddin Serahkan Bantuan Untuk Warga Babahrot Korban Kebakaran Rumah. Foto: Ist

Intimes.co.id | BLANGPIDIE – Pasca meraih suara terbanyak di pemilihan legislatif (Pileg) 14 Februari 2024 lalu, dan berhasil mengantarkan Partai Gerindra memuncaki kursi DPRK Aceh Barat Daya (Abdya) hingga kursi Ketua DPRK, nama Safaruddin, S,Sos , MP mulai diperbincangkan masuk bursa Aceh satu sebagai gubernur atau Aceh dua sebagai Wagub Aceh.

Sebelumnya, Dhien Kallon nama panggilan Safaruddin dijagokan maju sebagai calon Bupati Abdya untuk lima tahun mendatang, namun setelah hasil Pileg lalu Ia berhasil meraih 28.684 suara badan, Safar mulai di perbincangkan dibursa calon Gubernur Aceh atau wakil Gubernur Aceh di Pilkada 2024 mendatang.

Sekretaris Umum Forum Jurnalis Abdya (ForJA), Muhammad Taufik mengatakan, Safaruddin layak di perbincangkan di Bursa calon pemimpin Abdya dan Aceh di Pilkada mendatang. Ia, merupakn tokoh muda dari barat selatan Aceh yang konsisten membangun Aceh termasuk Abdya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ini bisa kita lihat dari sepak terjangnya selama menjadi wakil ketua di lembaga Dewan Aceh,” kata Taufik, di Blangpdie, Kamis, 14 Maret 2024.

Menurutnya, Safar sudah membuktikan dirinya mampu memimpin Aceh saat ditunjuk memimpin lembaga DPR Aceh, sehingga layak dicalonkan sebagai orang nomor satu atau dua Aceh.

Tambahanya, dalam kurun dua tahun terakhir ini Safar merupakan icon pemuda Aceh pada umumnya dan khususnya pemuda Barsela di dalam berpolitik. Hal ini bisa dilihat dari prestasi politiknya yang terus membaik hingga kembali duduk di DPR Aceh periode 2024-2029 mendatang.

“Safar menjadi icon anak muda dan ini terbukti empat anggota dewan Abdya terpilih periode 2024-2029 dari Partai Gerindra semuanya anak muda,” sebutnya.

Dia berujar, Safaruddin merupakan Representatif dari Aceh Barat selatan, muda, akademis dan peduli masyarakat. Sebab itu, hal yang dirindui kedepan adalah ingin melihat ada anak muda Barsela yang bisa memimpin Aceh, secara kualitas dan kompetensi diri.

“Pada intinya Safar memang sudah sangat layak untuk menjadi gubernur atau Wakil Gubernur Aceh kedepan,”katanya.

Follow WhatsApp Channel intimes.co.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Wagub Fadhlullah Ajak Alumni Aceh Malang Berperan Aktif Bangun Tanah Rencong
Dompet Dhuafa Waspada Gelar Pelepasan Siswa Sekolah Bintang Rabbani
Jadi Sekolah Unggulan Garuda Transformasi, Wamendikti Saintek Kunjungi SMAN 10 Fajar Harapan Aceh
FOZ Sumut Bahas Sinergi Layanan Ambulance dengan Dinkes
Zalsufran Kembali Pimpin Ikamabdya Periode 2025-2030
Jemaah Haji Aceh akan Tempati Pemondokan Dekat Masjidil Haram di Misfalah
Peringati May Day, Jurnalis di Aceh Gowes Bawa Pesan Stop Kekerasan dan Upah Layak
Lampaui Jumlah yang Ditargetkan, Amil BMA Kumpulkan Darah 46 Kantong

Berita Terkait

Sabtu, 10 Mei 2025 - 21:27 WIB

Wagub Fadhlullah Ajak Alumni Aceh Malang Berperan Aktif Bangun Tanah Rencong

Sabtu, 10 Mei 2025 - 21:20 WIB

Dompet Dhuafa Waspada Gelar Pelepasan Siswa Sekolah Bintang Rabbani

Kamis, 8 Mei 2025 - 18:01 WIB

Jadi Sekolah Unggulan Garuda Transformasi, Wamendikti Saintek Kunjungi SMAN 10 Fajar Harapan Aceh

Selasa, 6 Mei 2025 - 22:22 WIB

FOZ Sumut Bahas Sinergi Layanan Ambulance dengan Dinkes

Kamis, 1 Mei 2025 - 21:59 WIB

Jemaah Haji Aceh akan Tempati Pemondokan Dekat Masjidil Haram di Misfalah

Berita Terbaru

Daerah

FOZ Sumut Bahas Sinergi Layanan Ambulance dengan Dinkes

Selasa, 6 Mei 2025 - 22:22 WIB