Polisi Tangkap Ammar Zoni Terkait Kasus Narkoba

- Reporter

Jumat, 10 Maret 2023 - 14:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Metro Jakarta Selatan menangkap aktor Ammar Zoni terkait kasus penyalahgunaan narkoba

i

Polres Metro Jakarta Selatan menangkap aktor Ammar Zoni terkait kasus penyalahgunaan narkoba

Polres Metro Jakarta Selatan menangkap aktor Ammar Zoni terkait kasus penyalahgunaan narkoba.
Hal ini dibenarkan oleh Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Trunoyudo Wisnu Andiko.

“Saya membenarkan, AZ ditangkap,” kata Trunoyudo saat dikonfirmasi, Jumat (10/3).

Trunoyudo mengungkapkan Ammar Zoni ditangkap di daerah Sentul, Jawa Barat pada Rabu (8/3) lalu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kendati demikian, Trunoyudo belum membeberkan apakah ada barang bukti narkoba yang disita dari tangan Ammar Zoni.

Saat ini, Ammar Zoni masih diperiksa secara intensif oleh penyidik Sat Narkoba Polres Metro Jakarta Selatan.

Follow WhatsApp Channel intimes.co.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ruben Onsu Resmi Mualaf, Sarwendah Unggah Pesan Haru untuk Anak-anak di Instagram
Skandal Kim Soo Hyun dan Deretan Artis yang Disebut Pacari Sang Aktor
Jess No Limit Pecahkan Rekor! Jadi YouTuber dengan Subscriber Terbanyak di Indonesia dan Asia Tenggara
Suami Selebgram Cut Intan Nabila Ditangkap Polisi: Kasus Dugaan KDR
Profil Selebgram Cut Intan Nabila yang Alami KDRT
Suami Selebgram Cut Intan Nabila Diduga Tinggalkan Rumah Setelah Kasus KDRT, Polisi Sedang Menyelidiki
Selebgram Aceh, Cut Intan Nabila, Unggah Video Kekerasan Rumah Tangga dari Suaminya
Drama Korea Terbaru Agustus 2024: Misteri Thriller dan Romantis Komedi Menghiasi Layar Kaca

Berita Terkait

Selasa, 1 April 2025 - 07:48 WIB

Ruben Onsu Resmi Mualaf, Sarwendah Unggah Pesan Haru untuk Anak-anak di Instagram

Selasa, 25 Maret 2025 - 02:49 WIB

Skandal Kim Soo Hyun dan Deretan Artis yang Disebut Pacari Sang Aktor

Jumat, 21 Maret 2025 - 02:33 WIB

Jess No Limit Pecahkan Rekor! Jadi YouTuber dengan Subscriber Terbanyak di Indonesia dan Asia Tenggara

Selasa, 13 Agustus 2024 - 21:05 WIB

Suami Selebgram Cut Intan Nabila Ditangkap Polisi: Kasus Dugaan KDR

Selasa, 13 Agustus 2024 - 19:59 WIB

Profil Selebgram Cut Intan Nabila yang Alami KDRT

Berita Terbaru

Daerah

FOZ Sumut Bahas Sinergi Layanan Ambulance dengan Dinkes

Selasa, 6 Mei 2025 - 22:22 WIB

Musyawarah Besar (Mubes) Ikatan Masyarakat Aceh Barat Daya (Ikamabdya) di Banda Aceh. Foto: Ist

Daerah

Zalsufran Kembali Pimpin Ikamabdya Periode 2025-2030

Sabtu, 3 Mei 2025 - 13:16 WIB

Exit mobile version